0
  • DE
  • EN
  • FR
  • Base de données et galerie internationale d'ouvrages d'art et du génie civil

Publicité

Tinjauan Aspek Kelayakan Elemen Pembentuk Ruang Komunal Di Taman Monumen 45 Kota Pekalongan

Auteur(s):

Médium: article de revue
Langue(s): indonésien
Publié dans: Jurnal Teknik Sipil dan Perencanaan, , n. 1, v. 18
Page(s): 47-54
DOI: 10.15294/jtsp.v18i1.6694
Abstrait:

Taman Monumen 45 merupakan salah satu taman kota di Kota Pekalongan yang mana di sana terdapat patung pahlawan sebagai monumen untuk mengenang jasa para pahlawan. Pada taman ini juga terdapat elemen taman berupa elemen keras (hard material) dan elemen lunak (soft material). Elemen keras pada taman ini diantaranya sitting group, area pedestrian, sport area, dan patung pahlawan (sculpture). Elemen keras tersebut sebagai salah satu pendukung aktifitas komunal bagi warga Kota Pekalongan seperti berkumpul, mengobrol dan duduk santai, tempat bermain skateboard dan BMX style. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji aspek kelayakan pada Taman Monumen 45 di Kota Pekalongan. Dari hasil penelitian, terungkap bahwa ada beberapa elemen taman yang tidak memenuhi aspek kelayakan sebagai pembentuk elemen ruang komunal. Hal ini dapat dilihat dari kondisi elemen-elemen tersebut, baik hard material atau soft material yang masih kurang terawat dan tidak sesuai dengan fungsinya.

 

Structurae ne peut pas vous offrir cette publication en texte intégral pour l'instant. Le texte intégral est accessible chez l'éditeur. DOI: 10.15294/jtsp.v18i1.6694.
  • Informations
    sur cette fiche
  • Reference-ID
    10411468
  • Publié(e) le:
    12.02.2020
  • Modifié(e) le:
    12.04.2020
 
Structurae coopère avec
International Association for Bridge and Structural Engineering (IABSE)
e-mosty Magazine
e-BrIM Magazine